Rabu, 25 Februari 2015

Photo bayi lucu

Setiap orang yang sudah berkeluarga pastinya ingin mempunyai anak, anak merupakan benih cinta dari pernikahan yang sudah dijalani.  Dengan hadirnya seorang anak menambah sebuah keharmonisan rumah tangga.

dibawah ini photo tingkah laku lucu bayi saat berhadapan kamera.

  •  Senyum manis terlihat di wajah bayi saat melihat sesuatu yang lucu. Dia harta yang tidak bisa ternilai dengan harga apapun di muka bumi ini, dan juga dia sebuah amanah dari  sang pencipta  untuk dirawat, didik dengan sebaik mungkin.









  • Memberikan suasana indah dalam sebuah Rumah tangga.







  • Kebahagian selalu terpancar di wajahnya.















  • Rasa ingin tahu apa yang dilihatnya.
  • Dia ada adalah anugerah bagi kedua orang tuanya. sungguh banyak orang tua yang masih mendambakan hadirnya seorang anak tapi belum diberi, dan juga ada orang tua yang mudah mendapatkannya. yang hanya bisa kita lakukan adalah berdoa dan berusaha untuk diberi kepercayaan oleh sang pencipta untuk mengasuh dan membesarkan titipannya. 
  • Dia juga amanah yang di titipkan kepada ke dua ortunya untuk dibesarkan dan didik agar kelak menjadi Manusia yang beriman.
















Selasa, 24 Februari 2015

Photo Kucing Manis Imut dan Lucu


Photo Kucing Manis dan Imut


Kucing adalah hewan yang banyak dipelihara di mana-mana mudah menemukannya dan juga jenisnyapun berbeda-beda. Tahukah anda tentang  Fakta Unik Tentang Kucing.?
Sambil Melihat Photo Kucing kita akan bahas  fata unik itu :

  • Kucing mempunyai 30 ruas belakang,  yang banyaknya melebihi manusia dan  mencapai 5 kali  lebih banyak. 
  • Kucing mempunyai 230 tulang sedangkan manusia 206 tulang.
  • Kucing tidak mempunyai collarbone, Sehingga memungkinkan masuk melewati celah selebar kepalanya 
  • Kucing mempunyai kelenturan tubuhnya yang sangat bagus. Mempunyai kaki depan yang dapat diputar sesukanya dan tidak itu saja setengah bagian tubuhnya dapat bergerak berlawanan arah  
  • Kucing mempunyai pendengaran yang sangat peka dari manusia dan anjng. Jarak pendengaran kucing 65 khz  dan manusia 20 khz.

 
 




  • Hewan mamalia satu ini mempunyai mata terbesar dari mamalia lainnya. Yang seukurannya.









  • Kucing memang tidak bisa melihat pada kegelapan total, namun pada malam hari mata kucing akan lebih baik ketajamannya. Dikarenakan mata kucing mempunyai lapisan perefleksi cahaya / tapetum tujuan untuk memperjelas cahaya masuk retina.




  • Menangkap jarak pandang kucing 185 derajat












  • Dalam indera peciuman kucing lebih tajam ketimbang manusia Kucing 20-80 juta sel olfactory Manusia hanya  5-20 juta











  • Kucing mempunyai denyut nadi yang normal  110-170 denyut per menit.














 Masih Banyak Fakta Unik Dari Hewan Mamalia Satu ini Mungkin Kita Bahas Episode Berikutnya.

SALAM.